Langkah Pendaftaran
Ikuti prosedur resmi pendaftaran online untuk memastikan data Anda terverifikasi dengan benar di sistem pusat.
01
Registrasi Akun
Buat akun di portal PPDB menggunakan NIK dan NISN yang valid.
02
Isi Formulir
Lengkapi data diri, upload berkas, dan pilih SMAN 1 Mataram.
03
Verifikasi
Pantau status verifikasi dan hasil seleksi secara berkala.
Siap Jadi SMANSA?
Pastikan Anda telah membaca seluruh informasi admisi sebelum menekan tombol di bawah ini untuk memulai pendaftaran.
LINK AKAN MENGARAHKAN KE PORTAL PPDB PROVINSI
